BerandaBerita KomsosFransiskus Asisi Teladan Kudus Yang Sangat Update

Fransiskus Asisi Teladan Kudus Yang Sangat Update

Published on

spot_img

Rabu 4 Oktober 2023 Seluruh umat dan pengurus Wilayah Rohani Fransiskus Asisi berkumpul dan berdoa bersama di rumah Kel. Tanudjaja Lotulong; Tanudjaja Pangemanan.

Misa yang dipimpin oleh pastor paroki Pst. Wens Maweikere Pr ini dihadiri oleh umat kurang lebih 40 orang.

Inilah perayaan pesta pelindung wilayah Rohani yang diawali dengan Rosario yg dipimpin ibu Ahusta Garing dan dilanjutkan dengan perayaan Ekaristi yang dibantu oleh fr. Billy Runtu Pr (Injil) dan ibu Eka Kamalaheng (bacaan pertama) sebagai Lektor.

Pada Misa ini celebrant utama menjelaskan soal St. Fransiskus Asisi yang mana passionnya adalah kelestarian alam dan itulah isu terhangat saat ini dan sangat update.

Perayaan ini juga dihadiri Sdr. Christo Moutofani yang hendak menyampaikan cita-cita baiknya dalam keikutsertaan dalam Pemilu 2024. Christo menghimbau dan berharap untuk semua umat dapat ikut serta menggunakan suaranya.

Perayaan pun ditutup seperti biasa dengan santap kasih bersama.(Komsos Wilroh St Fransiskus Asisi, Guntur Narahawarin)

KONTEN POPULER

Latest articles

Pesan Paus Untuk Hari Misi Sedunia 2025; Doa, Menjaga ‘Api Harapan’ Tetap Hidup

Dalam Pesan Hari Misi Sedunia 2025, Paus Fransiskus mengingatkan para misionaris bahwa bersandar pada...

Pastor Yong: Yesus Sang Terang Dunia Selalu Berjalan Bersama Kita

Manado - "Semoga inspirasi dari Pesta hari ini memberi kekuatan dan pengharapan, karena Yesus...

Pesta Pelindung dan HUT ke-6 WKRI Ranting Santa Agatha

Wanita Katolik Republik Indonesia (WKRI) Ranting Santa Agatha, Paroki Bunda Teresa Dari Calcutta, Griya...

DPP BTDC GPI Sosialisasikan Penggunaan Medsos untuk Pewartaan

Paroki Bunda Teresa Dari Calcutta Griya Paniki Indah (BTDC GPI) melalui DPP Bidang IV...

More like this

Pesan Paus Untuk Hari Misi Sedunia 2025; Doa, Menjaga ‘Api Harapan’ Tetap Hidup

Dalam Pesan Hari Misi Sedunia 2025, Paus Fransiskus mengingatkan para misionaris bahwa bersandar pada...

Pastor Yong: Yesus Sang Terang Dunia Selalu Berjalan Bersama Kita

Manado - "Semoga inspirasi dari Pesta hari ini memberi kekuatan dan pengharapan, karena Yesus...

Pesta Pelindung dan HUT ke-6 WKRI Ranting Santa Agatha

Wanita Katolik Republik Indonesia (WKRI) Ranting Santa Agatha, Paroki Bunda Teresa Dari Calcutta, Griya...