BerandaBerita KomsosTiga Patuh Bertugas Di Jumat Pertama, Misa dan Salve

Tiga Patuh Bertugas Di Jumat Pertama, Misa dan Salve

Published on

spot_img

Sebanyak 3 anggota Panitia Tahunan (Patuh 2023) melaksanakan tugasnya menerima dan menertibkan umat yang akan mengikuti Misa dan Salve pada Jumat Pertama, (02/06/2023).

Pastor Paroki Santo Mikael Perkamil, RD Aloisius Wenseslaus Maweikere (Wens) menyatakan, tugas pokok Patuh 2023 yaitu menjadi penanggung jawab teknis seluruh perayaan hari-hari besar Gereja selama 1 Tahun.

Selain itu juga mengatur ketertiban umat pada setiap misa di dalam gereja yang dikoordinasikan dengan Pastor Paroki dan Dewan Pastoral Paroki (DPP) pada setiap pelaksanaannya.

Tugas patuh tersebut, sesuai petunjuk dan arahan Pastor Paroki pada saat pertemuan perdana usai pelantikan Patuh 2023.

Laporan Patuh 2023, jumlah umat yang hadir pada Misa Jumat Pertama yang dimulai jam 18.00 Wita sebagai berikut: Pastor Selebran : RD Wens Maweikere, Frater Billy Runtu, PPA sebanyak 5, Lektor sebanyak 1, umat di bangku kanan sebanyak 31 dan kiri sebanyak 33, dan anggota Patuh sebanyak 3, total yang hadir sebanyak 74 umat.

Petugas Patuh 2023 yang bertugas dari Seksi Dokumentasi dan Publikasi, Man Repi dan Orlando Tjiang yang didampingi Ketua Patuh, Diana Sigarlaki.(Man Repi)

KONTEN POPULER

Latest articles

Make the most of one’s evening with a sexy adventure

Make the most of one's evening with a sexy adventureTonight, you have the chance...

Penyangkalan Petrus Adalah Cermin Pengalaman Kita

Manado - Penyangkalan Petrus adalah cermin pengalaman kita ketika kemanusiaan kita sedang mengalami krisis,...

Get prepared to fuck granny tonight

Get prepared to fuck granny tonightReady to fuck granny tonight? grannies are associated with...

Get prepared to have the best hookup you will ever have in las vegas tonight

Get prepared to have the best hookup you will ever have in las vegas...

More like this

Penyangkalan Petrus Adalah Cermin Pengalaman Kita

Manado - Penyangkalan Petrus adalah cermin pengalaman kita ketika kemanusiaan kita sedang mengalami krisis,...

Pastor & Suster Rekoleksi Di Nggasuang: Satu Stasi Terluar Keuskupan Manado

Banggai Laut - Pastor, suster, frater se-Kevikepan Luwuk Banggai berkumpul di pusat Paroki Raja...

Wilayah Rohani Santa Lidwina Diajak Menyatukan Penderitaan dengan Sengsara Kristus

Pesta Pelindung Wilayah Rohani Santa Lidwina, Paroki Bunda Teresa Dari Calcutta Griya Paniki Indah...