BerandaBerita KomsosUmat Paroki GPI Rayakan HUT Pastor Jan Koraag

Umat Paroki GPI Rayakan HUT Pastor Jan Koraag

Published on

spot_img

Umat Paroki Bunda Teresa Dari Calcutta Griya Paniki Indah (GPI) merayakan hari ulang tahun ke-58, Pastor Rekan Pst. Jan Silvianus Koraag Pr., Rabu (02/10/2024).

Perayaan HUT Pastor Alo sapaan akrab Pastor Jan Silvianus Koraag dilaksanakan sejak seusai misa pagi dihadiri Pastor Paroki Pst. Fransiscus Antonio Runtu Pr., pengurus DPP dan sejumlah umat. Perayaan berlanjut hingga malam hari yang juga dihadiri keluarga, umat Paroki Bunda Teresa Dari Calcutta GPI dan sejumlah rekan pastor.

“Selamat ulang tahun Pastor Alo, semoga tetap bersukacita dan semangat dalam panggilan pelayanan Imamat,” tutur Pastor Angki sapaan akrab Pastor Fransiscus Runtu.

Pastor Alo bersukacita dengan berkat Tuhan yang menambahkan usia sehingga bisa berulang tahun ke-58. “Bersyukur kepada Tuhan sehingga saya bisa ulang tahun ke-58. Terima kasih kepada DPP dan umat yang merayakan ulang tahun saya,” tutur Pastor Alo.(Roy)

KONTEN POPULER

Latest articles

Ibadah pemakaman atas meninggalnya Almarhumah Ibu Agustin Pengan

pada hari Sabtu, 22 Maret 2025, berlangsung dalam suasana penuh hikmat dan pengharapan kepada...

Godaan, Dosa, dan Pengampunan Tuhan

Rabu, 19 Maret 2025, Wilayah Rohani Santa Caecilia mengadakan Ibadat Sabda dan Pendalaman APP...

Get started now: make your profile and start meeting couples with girls

Get started now: make your profile and start meeting couples with girlsIf you're looking...

Take step one towards a new relationship today

Take step one towards a new relationship todayIf you are looking for a brand...

More like this

Ibadah pemakaman atas meninggalnya Almarhumah Ibu Agustin Pengan

pada hari Sabtu, 22 Maret 2025, berlangsung dalam suasana penuh hikmat dan pengharapan kepada...

Godaan, Dosa, dan Pengampunan Tuhan

Rabu, 19 Maret 2025, Wilayah Rohani Santa Caecilia mengadakan Ibadat Sabda dan Pendalaman APP...

Memaknai Pertobatan Ekologis sebagai Wujud Iman yang Hidup

Pada hari Selasa, 18 Maret 2025, Wilayah Rohani Ratu Rosari Suci dan Wilayah Rohani...