BerandaBerita KomsosUskup Emeritus kunjungi SMP & SMA Seminari Petrus van Diepen, sorong

Uskup Emeritus kunjungi SMP & SMA Seminari Petrus van Diepen, sorong

Published on

spot_img

Dalam perjalanan menuju monokwari, uskup emeritus singgah di sorong dan mengunjungi SMP-SMA Seminari Van Diepen, Aymas kabupaten Sorong.

SMP Dan SMA berfasilitas mewah, ditunjang dengan Asrama ini bernama Seminari tetapi bukan Seminari seperti di Keuskupan lain. SMP dan SMA ini didirikan uskup Keuskupan monokwari-Sorong Mgr. Datus Lega. Untuk memberi pendidikan berkualitas bagi masyarakat Papua. Menggunakan nama seminari Karena di sekolah inilah para seminaris belajar bersama dengan Siswa-siswi lain dan dari pelbagai agama.Di sinilah para seminaris belajar pluralitas.

SMP Seminari ini dimulai sejak tahun 2004. Kemudian menyusul dibuka SMAnya.

Uskup Emeritus masuk ke kelas dan bercakap cakap dengan guru dan para siswa.

SMP dan SMA Seminari yg terbuka untuk umum ini memberi penekanan pada pendidikan bagi anak anak Papua. 80 img 5330 1img 5327 1img 5317 1img 5323 1 persen siswa diharapkan berasal dari Papua. Semoga usaha gereja di bidang pendidikan ini terus berlangsung dan menghasilkan buah berlimpah.

KONTEN POPULER

Latest articles

Mengenali Suara Sang Guru

Pada hari Selasa, 22 April 2025, umat Wilayah Rohani St. Cornelius melaksanakan Ibadah Sabda...

Ready to locate and fuck local milfs?

Ready to locate and fuck local milfs?If therefore, you are in fortune!with assistance from...

Find the perfect lesbian hookup dating app for you

Find the perfect lesbian hookup dating app for youFinding the perfect lesbian hookup dating...

Pastor Jan Koraag Rayakan HUT ke-29 Tahbisan Imamat

Umat Paroki Bunda Teresa dari Calcutta Griya Paniki Indah (BTDC GPI) merayakan HUT ke-29...

More like this

Mengenali Suara Sang Guru

Pada hari Selasa, 22 April 2025, umat Wilayah Rohani St. Cornelius melaksanakan Ibadah Sabda...

Pastor Jan Koraag Rayakan HUT ke-29 Tahbisan Imamat

Umat Paroki Bunda Teresa dari Calcutta Griya Paniki Indah (BTDC GPI) merayakan HUT ke-29...

Mengenali Yesus yang Bangkit dalam Kehidupan

Pada hari Selasa, 22 April 2025, umat Wilayah Rohani Bunda Maria melaksanakan Ibadat Sabda...