BerandaBerita KomsosPesta Pelindung Wilayah Rohani MRPD GPI Dirayakan dengan Kebersamaan

Pesta Pelindung Wilayah Rohani MRPD GPI Dirayakan dengan Kebersamaan

Published on

spot_img

Pesta pelindung Wilayah Rohani Maria Ratu Pencinta Damai (MRPD), Paroki Bunda Teresa Dari Calcutta Griya Paniki Indah (GPI) Manado dilaksanakan dengan kebersamaan dan sederhana melalui ibadah, Minggu (09/07/2023).

Perayaan pesta pelindung tersebut dihadiri umat, pengurus Wilayah Rohani MRPD, DPP Paroki Bunda Teresa Dari Calcutta GPI, kelompok kategorial dan ketua-ketua wilayah rohani lainnya. “Melalui pesta pelindung dan ulang tahun ketiga  Wilayah Rohani Maria Ratu Pencinta Damai kami berharap Wilayah Rohani Maria Ratu Pencinta Damai makin solid, bersatu padu,” tutur Ketua Wilayah MRPD Steven Pailah.

Sementara Ketua Panitia Antonius Tri Winarto mengungkapkan peringatan pesta pelindung Wilayah Rohani MRPD sudah dilaksanakan melalui serangkaian kegiatan. “Dengan  memaknai spiritualitas Maria Ratu Pencinta Damai kami telah melaksanakan bakti sosial ke Panti Tresna Werdha Bethania Lembean. Beberapa untuk bahan makanan, popok kami berbagi di Panti Werdha itu. Kemudian kita lanjutkan dengan rekoleksi di Lenys Villa, Suwaan,” papar Antonius.

Pada perayaan pesta pelindung tersebut juga dilakukan pemasangan lilin kue ulang tahun ketiga sebelum dilanjukan dengan santap kasih bersama.(Roy)

KONTEN POPULER

Latest articles

Find local girls tonight for enjoyable and exciting dating adventures

Find local girls tonight for enjoyable and exciting dating adventuresIf you're looking for per...

Mengenali Yesus yang Bangkit dalam Suara Kasih-Nya

Pada hari Selasa, 22 April 2025, umat Wilayah Rohani Sta. Lucia berkumpul dalam suasana...

The great things about dating a bisexual girl

The great things about dating a bisexual girlThere are advantages to dating a bisexual...

Find your perfect bdsm dating partner

Find your perfect bdsm dating partnerFinding your perfect bdsm dating partner may be a...

More like this

Mengenali Yesus yang Bangkit dalam Suara Kasih-Nya

Pada hari Selasa, 22 April 2025, umat Wilayah Rohani Sta. Lucia berkumpul dalam suasana...

† Ad Vitam Aeternam † Dalam Kenangan Terkasih Paus Fransiskus Uskup Roma

"Aku adalah Hamba dari para Hamba Allah. Aku datang bukan untuk dilayani, melainkan untuk...

Vigili Paskah, Umat Paroki BTDC GPI Diajak Memperbaharui Janji Baptis

Umat Katolik Paroki Bunda Teresa dari Calcutta Griya Paniki Indah (BTDC GPI) merayakan Misa...