Komsosmanado - Tim Futsal Putra OMK Paroki Kembes sukses meraih kemenangan perdana melawan OMK Paroki Pineleng, pada turnamen Futsal “Festival Olahraga” antar OMK Paroki di Kevikepan Tombulu. Turnamen yang diselenggarakan oleh OMK Paroki Warembungan ini dilaksanakan di lapangan Futsal Champion Bahu, Minggu 25 Agustus...
Manado Catholic Choir atau disingkat MCC, akan mengikuti ajang internasional untuk kesekian kalinya. Kali ini dalam ajang, 55th Tolosa Choral Contest 2024, yang akan diadakan pada 29 Oktober – 4 November 2024 mendatang. Mereka bakal bersaing dengan kelompok paduan suara yang berasal dari berbagai...