Beranda Renungan Halaman 2

Renungan

Sabda Kehidupan: Senin, 14 Oktober 2019 (Lukas 11:29)

0
Ketika orang banyak mengerumuni-Nya, berkatalah Yesus: "Angkatan ini adalah angkatan yang jahat. Mereka menghendaki suatu tanda, tetapi kepada mereka tidak akan diberikan tanda selain tanda nabi Yunus..." Yesus memperingatkan orang-orang Yahudi, yang meminta tanda atau...

Sabda Kehidupan: Minggu, 13 Oktober 2019 (Lukas 17:17-18)

0
Yesus berkata: “Bukankah kesepuluh orang tadi semuanya telah menjadi tahir? Di manakah yang sembilan orang itu? Tidak adakah di antara mereka yang kembali untuk memuliakan Allah selain dari pada orang asing ini?” Dari 10 orang...

Sabda Kehidupan: Sabtu, 12 Oktober 2019 (Lukas 11:27)

0
Ketika Yesus masih berbicara, berserulah seorang perempuan dari antara orang banyak dan berkata kepada-Nya: "Berbahagialah ibu yang telah mengandung Engkau dan susu yang telah menyusui Engkau." Buah tidak jatuh jauh dari pohonnya. Demikian pepatah mengatakan...

Sabda Kehidupan, Jumat, 11 Oktober 2019 (Lukas 11:17)

0
Yesus mengetahui pikiran mereka lalu berkata: "Setiap kerajaan yang terpecah-pecah pasti binasa, dan setiap rumah tangga yang terpecah-pecah, pasti runtuh.." Benih perpecahan pastilah ditabur si jahat. Salah satu jalan masuknya adalah pikiran negatif. Tak henti...

Sabda Kehidupan: Sabtu,14 September 2019; Pesta Salib Suci (Yoh 3:14-15)

0
"Dan sama seperti Musa meninggikan ular di padang gurun, demikian juga Anak Manusia harus ditinggikan, supaya setiap orang yang percaya kepada-Nya beroleh hidup yang kekal." Salib yang menjadi lambang penghinaan telah menjadi lambang keselamatan dan...

Sabda Kehidupan: Jumat 13 September 2019 (Luk 6:39)

0
Yesus mengatakan pula suatu perumpamaan kepada mereka: "Dapatkah orang buta menuntun orang buta? Bukankah keduanya akan jatuh ke dalam lobang?" Betapa kita membutuhkan hadirnya Tuhan untuk membantu melihat dan menyelami realitas iman yang penuh misteri....

Sabda Kehidupan: Kamis 12 September 2019 (Luk 1:37)

0
"Sebab bagi Allah tidak ada yang mustahil." Saat daya nalar manusia akhirnya sampai pada pertanyaan: 'bagaimana mungkin hal ini terjadi', masuklah pada ruang iman, temukanlah jawaban di dalamnya sambil menyerahkan segala sesuatunya pada kemahakuasaan Allah...

Sabda Kehidupan: Rabu 11 September 2019 (Luk 6:20)

0
"Yesus memandang murid-murid-Nya dan berkata: "Berbahagialah, hai kamu yang miskin, karena kamulah yang empunya Kerajaan Allah." Bahagia dan sukacita adalah janji Yesus bagi para muridNya, apapun keadaannya: miskin, lapar, menangis, dibenci, dikucilkan dan teraniaya. Semuanya...

Sabda Kehidupan: Selasa,10 September 2019 (Luk 6:12-13)

0
"Pada waktu itu pergilah Yesus ke bukit untuk berdoa dan semalam-malaman Ia berdoa kepada Allah. Ketika hari siang, Ia memanggil murid-murid-Nya kepada-Nya, lalu memilih dari antara mereka dua belas orang, yang disebut-Nya rasul." Betapa berartinya...

Renungan Selasa, 28 Agustus 2018: “Seimbang”

0
Selasa, 28 Agustus 2018 Hari Biasa, Pekan Biasa XXI PW S. Agustinus, Uskup dan Pujangga Gereja   Bacaan Pertama: 2Tes 2:1-3a.13b-17; Berpeganglah pada ajaran-ajaran yang telah kalian terima dari kami. Pembacaan dari Surat Kedua Rasul Paulus kepada jemaat di...